Profil Pelayanan GIDI Wilayah Yahukimo

Profil Pelayanan GIDI Wilayah Yahukimo

Wilayah Pelayanan GIDI Yahukimo dilintasi gunung-gunung menjulang tinggi,hutan,jurang terjal,lereng serta  beberapa sungai yang melintasi,tranportasi darat dan jaringan Telekomunikasi sulit menjangkau, jalan kaki setapak kilometer yang tak terhitung.

Koordinat Pelayanan Kabupaten Yahukimo :

  1. 138 0 45’Bujur Timur
  2. 140 0 14’Bujur Timur
  3. 03 0 39’Lintang Selatan
  4. 05 0 02’Lintang Selatan

Ketinggian dr Permukaan Laut 100–3000 MIII.

Batas Wilayah  Yahukimo

Sebelah Utara:

  1. Kabupaten Jayawijaya
  2. Kabupaten Yalimo  
  3. Kabupaten Keerom

Sebelah Timur :

Kabupaten Pegunungan Bintang

Sebelah Selatan:

  1. Kabupaten Boven Digoel  
  2. Kabupaten Asmat dan merauke

Suku-suku dalam Wilayah Pelayanan GIDI

  1. Suku Yaly
  2. Suku Hubula
  3. Suku Meek
  4. suku Kimyal dan
  5. Suku momuna

Wilayah Yahukimo dibentuk pada tahun 1992 bersamaan dgn Yayasan Yasumat melalui rapat pos pelayanan RBMU di korupun

Rapat-rapat 4 klasis dilakukan di bawa kontrol pos pelayanan RBMU Yaitu Klasis Helok Ninia,klasis wosso,klasis Nalca dan klasis Yamin korupun sebelum bentuk wilayah.

Sesudah bentuk wilayah fungsi kontrol pelayanan di ambil alih oleh Pengurus Wilayah dan pos RBMU sudah tdk dilaksanakan lagi

Melalui Rapat-rapat wilayah dengan 4 klasis menyepakati dan mencalonkan klasis2 baru, memutuskan melalui  sidang sinode.

Sidang-sidang berikutnya mensahkan 15 calon klasis menjadi 19 klasis, beberapa tahun kemudian mencalonkan lagi menjadi 3 calon klasis dan 1 bakal calon wilayah,3 bakal calon klasis ditetapkan melalui konferensi Presiden GIDI dan 1 Calon wilayah diusulkan menjadi bakal wilayah namun ditunda karena belum memenuhi syarat 10 klasis di wilayah yang mengusulkan wilayah baru

Daftar Nama2 Klasis dan Pdt aktif

  1. Klasis wosso 28 Pdt aktif
  2. Klasis Ninia 22 Pdt aktif
  3. Klasis Nalca 10 Pdt aktif
  4. Klasis Yamin Korupun 11 Pdt aktif
  5. Klasis Holuwon 21 Pdt aktif
  6. Klasis  Moronggo sela 11 Pdt aktif
  7. Klasis Dabora Daki 6 Pdt aktif
  8. Klasis Sengikma lolat 13 Pdt aktif
  9. Klasis Soloikma 6 Pdt aktif
  10. Klasis Debula 4 Pdt aktif
  11. Klasis Momuna 10 Pdt aktif
  12. Klasis Dapul Buldamah 20 Pdt aktif
  13. Klasis Dabo endomen 22 Pdt aktif
  14. Klasis Orom 12 Pdt aktif
  15. Klasis Gerikyae Megom 7 Pdt aktif
  16. Klasis Weiba Kwelamdua  4 Pdt aktif
  17. Klasis Dapora Dagi 6 Pdt aktif
  18. Klasis Kwikma 10 Pdt aktif
  19. Klasis Duram 8 Pdt aktif

Jumlah 241 Pdt aktif di tahun 2024

dan ada 200 lebih Pdt2 baru yg dilantik  melalui konferensi presiden GIDI, tdk  termasuk dlm daftar di atas

Profil Pelayanan GIDI Wilayah Yahukimo dibuat agar Semua dokumen dan laporan pelayanan dalam bentuk teks,foto dan rekaman vidio secara permanen save di link website agar selamanya aman

Ling website ini dibuat pada saat kepemimpinan pak Pdt.Demas Walle S.Th sebagai ketua wilayah Yahukimo di tahun 2024